Cara membuat es sari buah sirsak

- Cara membuat Es sari buah sirsakEmang udah pasti diakui oleh tiap kalangan masyarakat, kalau buah sirsak emang sangat enak untuk disantap. dengan warna buahnya yang putih, dan rasanya yang manis, membuat setiap orang tak akan pernah merasa cukup dengan sekali gigitan. Dan pasti nya setiap orang juga udah tau kan.? Kalau buah sirsak dijadikan campuran minuman es, rasanya sangat menggugah selera.
Langsung saja kita mulai bagai mana cara membuat es sari buah sirsak yang nikmat ini dia bahan bahannya.

buah sirsak
Buah sirsak


Bahan bahan es sari buah sirsak :
  1. Sirsak tanpa biji-1 buah,
  2. Air masak-3 liter,
  3. Pewarna makanan-secukupnya.
  4. Asam sitrun-2 sendok teh,
Cara membuat es sari buah sirsak:
  1. Sebuah sirsak tanpa biji diblender dengan menambahkan air didalamnya. Kemudian disaring dan diambil sarinya sebanyak 1 liter.
  2. Gula direbus, lalu dibiarkan sampai mendidih aduk rata. Lalu saring, sisihkan.
  3. Masukkan pewarna dan asam sitrun kedalam larutan gula.
  4. Masukkan juga larutan buah sirsak kedalamnya. Aduk hingga rata. Jika terjadi endapan buanglah.
  5. Rebus semuanya dalam api sedang, aduk terus sampai mendidih. Angkat dan simpan dalam lemari es
Demikianlah pembahasan admin kumpulan kisah nyata kali ini tentang cara membuat Es sari buah sirsak yang nikmat, selamat mencoba, kunjungi serba serbi.net untuk mendapatkan aneka tips masakan terbaru yang lainnya